Ekspor Sulawesi Tenggara November 2018 tercatat US$119,29 Juta - Badan Pusat Statistik Kabupaten Buton Tengah

Selamat Datang di Website Resmi BPS Kabupaten Buton Tengah |  Ayo Sukseskan SENSUS PENDUDUK 2020 #MENCATATINDONESIA ,1-30 September 2020 | Kegiatan Statistik di Wilayah Buton Tengah masih ditangani oleh BPS Kabupaten Buton | Untuk Mendapatkan Data Statistik Kabupaten Buton Tengah Bisa Diakses Langsung Melalui Web ini atau Mengunjungi Langsung Kantor BPS Kabupaten Buton d/a Jl. Protokol kel. Saragi Kec. Pasarwajo 

Ekspor Sulawesi Tenggara November 2018 tercatat US$119,29 Juta

Ekspor Sulawesi Tenggara November 2018 tercatat US$119,29 JutaUnduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 2 Januari 2019
Ukuran File : 0.69 MB

Abstraksi

Nilai ekspor Sulawesi Tenggara pada November 2018 tercatat US$119,29 juta atau mengalami kenaikan sebesar 15,26 persen dibanding ekspor Oktober 2018 yang tercatat US$103,50 juta. Sementara, volume ekspor November 2018 tercatat 855,57 ribu ton atau mengalami penurunan sebesar 10,12 persen dibanding ekspor Oktober 2018 yang tercatat 951,94 ribu ton.
  • Total ekspor Sulawesi Tenggara Januari-November 2018 mencapai 8.467,68 ribu ton atau senilai US$987,82 juta.
  • Nilai impor Sulawesi Tenggara pada November 2018 tercatat US$81,07 juta atau mengalami penurunan sebesar 18,28 persen dibanding impor Oktober 2018 yang tercatat US$99,21 juta. Sementara volume impor November 2018 tercatat 68,54 ribu ton atau mengalami penurunan sebesar 47,54 persen dibanding impor Oktober 2018 yang tercatat 130,66 ribu ton.
  • Total impor Sulawesi Tenggara Januari-November 2018 mencapai 980,34 ribu ton atau senilai US$735,91 juta.
  • Badan Pusat Statistik

    Badan Pusat Statistik

    Badan Pusat Statistik Kabupaten Buton Tengah (Statistics of Buton Tengah Regency)Jl. Protokol Kel. Saragi Kec. Pasarwajo Kab. Buton ; e-Mail: bps7401@bps.go.id

    logo_footer

    Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik